Untuk menyingkat sebuah Url yang panjang, kadang kita memerlukan jasa Url-shorten {penyingkat Url}. Ada beberapa penyedia jasa penyingkat Url di Internet. Yang populer antara lain TinyUrl, .co.nr, atau di indonesia ada lanjut.in, kliksaja.info dll. Di blog saya ini, saya menggunakan jasa adf.ly. Kenapa?
Karena adf.ly. selain bisa menyingkat url link atau men-direct alamat halaman blog atau website, juga memberikan dollar untuk setiap Url link yang ingin anda samarkan atau persingkat. Cukup pengunjung web (unique visitor) mengklik link yang anda miliki, maka anda akan menuai dollar dengan mudah. Memang jumlahnya sangat kecil per-kliknya tapi paling tidak bisa menjadi tambahan untuk mengisi rekening paypal anda. Ingin tahu caranya?
- Silahkan daftar langsung di SINI (ref)
- klik tombol "Join Now" dan isi kolom yang tersedia (secara valid)
3. Pilih Link "Shrinker" pada kolom Account Type (Hal ini berarti anda mendaftar menjadi seorang publisher, bukan sebagai advertiser)
4. Anda akan mendapatkan email aktivasi, segera cek email anda dan klik link aktivasi tersebut
5. Log in menggunakan username dan password yang and buat sebelumnya, dan SELESAI :)
6. Sekarang anda akan berada pada halaman utama adf.ly.
Masukkan link yang Anda miliki ke kolom yang tersedia dan klik shrink, misal Anda mengingkinkan visitor mengklik link ziddu yang anda miliki untuk mendownload data yang anda atau anda menginginkan visitor mengklik link ke google.com, maka link yang akan keluar untuk google.com adalah seperti ini http://adf.ly/y
anda juga dapat mengkombinasikan penghasilan ganda dengan cara link di adf.ly dan isi link tersebut berisi download dari ziddu (disini saya gunakan pada link 4shared) sebagai link alternatif download anda. Gampang kan?
Untuk pembayarannya seperti biasa akan dikirim via paypal dengan minimum payout hanya $5. Mau coba?