Bob Julius Onggo : Google is My Salesman

    Author: Free Download Genre: »
    Rating

    Penulis : Bob Julius Onggo
    Terbit : 2008
    Format : Exe (Digital Ebook)
    Bahasa : Indonesia
    Review : Adakah salesman yang tidak digaji ? Berapa gaji salesman atau top producer di perusahaan Anda ? Berapa komisi mereka sebulan, setahun ? Tetapi coba bayangkan Anda memiliki salesman top, wiraniaga penjualan yg berproduktif tanpa Anda harus gaji !

    Google is My Salesman, salah satu buku diantara beberapa buku lainnya yang ditulis oleh Bob Julius Onggo seorang pakar dan penulis buku IT patut ayah beli dan baca disela waktu luang ayah, isinya sangat bagus, bagaimana menggunakan google sebagai mesin iklan yang efektif. Bob Julius Ongo menggunakan pengalamannya selama bertahun-tahun bekerja dengan media internet sebagai salesman terbaik yang mampu memberikan steady income lebih dari layak.

    Mengapa? Konseumen yang menggunakan google dan yahoo memang dalam posisi “buying mood”, siap untuk mengeluarkan kocek mereka, alasan itulah yang mendorong mereka untuk menggunakan mesin pencari untuk mencari informasi.

    Bob Julius Onggo dibesarkan dalam edukasi teknis dan bekerja dalam lingkungan teknis pula dalam perusahaan nasional di Jakarta. Ia kemudian bermutasi dalam dunia sales dan marketing di perusahaan yang sama, lalu berhenti menjadi orang gajian dan nekad namun percaya diri untuk memulai dan membangun perusahaan dalam bidang rental alat-alat presentasi dan alat-alat perkantoran.

    Kini Bob merupakan praktisi pemasaran dan promosi melalui bantuan internet, sekaligus mendapatkan penghidupan lewat media online. Penulis pada beberapa majalah cetak dan online, trainer dan konsultan, CEO perusahaan rental peralatan meeting, pemilik salah satu cafe internet di Bogor, juga pemilik bisnis souvenir dan beberapa bisnis lainnya.



    Klik icon "download" untuk mengunduh file.


    Leave a Reply